Postingan

10 Manfaat Ikan Sembilang Laut Bagi Kesehatan

10 Manfaat Ikan Sembilang Laut Bagi Kesehatan Banyak orang yang tidak tahu menahu tentang ikan sembilang. Benar, karena ikan ini susah dicari para nelayan. Ikan sembilang disebut pemalu, ia akan bersembunyi ketika nelayan datang. Juga salah satu ikan beracuun yang berbahaya. Untuk itu ada trik khusus saat menangkapnya. Yakni jangan menyentuh bagian kepala dan sirip, karena letak racun berada disana. Gejala yang timbul saat terkena racun adalah wajah menjadi pucat pasi, badan demam dan susah tidur. Bahkan beberapa orang sampai mengalami kejang-kejang. Lucunya, racun ini hanya bertahan sampai 24 jam saja. Setelah itu korban akan normal sehat lagi. Beberapa orang salah mengira sebab struktur tubuhnya yang mirip dengan ikan lele. Bedanya ia memiliki 3 patil, yakni ada 1 di punggung dan 2 di sirip. Sehingga beberapa orang menyebut ikan sembilang sebagai ikan lele laut. Kandungan Gizi pada Ikan Sembilang (Lele Laut) Ikan yang sulit dijangkau ini ternyata cukup banyak